Minggu, 24 Mei 2015

Perbup Rampung, BKD Segera Cair

BANYUWANGI- Peraturan bupati (Perbup) tentang bantuan keuangan desa (BKD) sudah diteken Bupati Abdullah Azwar Anas. Artinya, tidak lama lagi pemerintah desa (pemdes) akan menerima kucuran pundi-pundi sharing dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

 Tahun 2015 ini, Banyuwangi mendapat jatah bantuan dana desa (BDD) dari APBN sebesar Rp 59,88 miliar dan anggaran bantuan alokasi dana desa (ADD) dari APBD sebesar Rp 61,9 miliar. Total bantuan yang akan mengucur untuk pembangunan desa mencapai Rp 121 miliar.

Bantuan ADD itu mestinya sudah cair pada April lalu, namun karena BDD dari APBN belum cair, maka pencairan ADD ikut molor. Mulai tahun 2015, bantuan ADD dan BDD menjadi komponen dari bantuan keuangan desa (BKD) yang harus dicairkan secara bersamaan.

Pencairan BDD molor karena pemerintah pu...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates