Minggu, 26 April 2015

Pendaftar PPK Tembus 319 Orang

CALONNSeleksi Administrasi Diumumkan 29 April, Tes Tulis Digelar 2 Mei

BANYUWANGI – Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Banyuwangi semakin dekat. Coblosan pesta demokrasi memilih pasangan calon bupati dan wakil bupati Banyuwangi periode lima tahun ke depan itu dijadwalkan berlangsung 9 Desember mendatang. Salah satu persiapan yang tengah dilaksanakan KPU Banyuwangi adalah melakukan rekrutmen panitia ad hoc tingkat kecamatan dan desa /kelurahan, yakni Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), dan Panitia Pemungutan Suara (PPS).

Hingga proses pendaftaran ditutup sore kemarin (26/4), jumlah warga yang mendaftarkan diri sebagai calon anggota PPK seb...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates